Sekali lagi, hal itu perlu dilakukan jika mereka memang ingin serius “eksis” dan ada niat “bisnis”, bukan hanya sekedar “ada” atau "numpang lewat" di industri musik Indonesia. Tapi, kalo hanya untuk bersenang-senang semata atau nggak mau terlalu ngoyo untuk mengejar target “eksis” apalagi “bisnis”, mereka bisa terus “liar” berkarya, tanpa harus pusing untuk berekspektasi tinggi. Eh,siapa tau malah sukses dan menjadi band legedaris!
Hmm…, Terkadang, untuk band “gifted”, yang disebut belakangan bisa aja terjadi kepada band siapapun, tapi dalam waktu yang nggak tentu. Bisa cepat, ataupun sangat lambat.
Sekali lagi, ini hanya soal pilihan. Ditunggu full album kalian, PerauKertas!