Follow Us

Males PDKT Tapi Pengen Punya Pacar? Ini 3 Tanda Lo Alami Dating Fatigue

Bagas Rahadian - Minggu, 23 Mei 2021 | 14:10
Ilustrasi pacaran
PXhere

Ilustrasi pacaran

HAI-Online.com - Pernah nggak lo mengalami hasrat yang tinggi buat punya pacar, tapi untuk melakukan proses pendekatan aja rasanya males banget?

Nah, bila lo pernah merasakan gejala tersebut, bisa jadi lo mengalami apa yang dinamakan sebagai dating fatigue.

Memang ada sejumlah hal yang memicu seseorang mengalami dating fatigue. Bisa gara-gara pengalaman pacaran yang buruk, ataupun tekanan sosial yang mengharuskan lo segera mencari pasangan. Meski dalam lubuk hati, lo fine-fine aja kalo nggak punya pacar juga.

Fenomena dating fatigue emang kerap nggak disadari orang yang mengalaminya.

Fenomena ini pun kabarnya kian marak dialami para individu jomblo di era aplikasi dating kayak sekarang. Walau teknologi kian memudahkan, tapi gejolak dalam diri lo bikin lo akhirnya males buat gerak cari pasangan.

Nah, biar tau lebih dalam soal dating fatigue, berikut 3 lain indikasi yang perlu lo ketahui dari kondisi ini.

Baca Juga: Resmi Diblokir Kominfo, Apa Sih Sebenarnya Situs Raid Forums Itu?

1. Rasa Pesimis dan Sinis

Kalau main aplikasi kencan online atau membayangkan PDKT sama orang sudah bikin lo sinis dan pesimis, tandanya dating fatigue telah menggerogotimu.

Biasanya lo sudah malas membuka diri dan pikiran buat orang lain serta pengalaman baru, karena menurutmu ujungnya nggak bakal berhasil. Selain itu, bisa jadi lo juga langsung ilfeel (ilang feeling) saat gebetan bikin kesalahan, meski hanya hal kecil.

2. Ngerasa Capek Duluan

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest