Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Soundtrack Anime Tercadas, Punya Nuansa Metalcore Hingga Groove Metal

Bagas Rahadian - Minggu, 03 Januari 2021 | 17:00
Hunter X Hunter
Hunterpedia.com

Hunter X Hunter

HAI Online.com - Salah satu momen paling berkesan menyaksikan anime tentu adalah mendengarkan soundtrack pembukanya yang kerap menghadirkan lagu yang enak-enak.

Berikut HAI rangkum 7 lagu anime paling tercadas, yang mengusung beragam sub-genre musik keras dari electronicore, metalcore, hingga groove metal.

1. 'Just Awake' - Fear, And Loathing in Las Vegas (Hunter X Hunter )

Beberapa lagu milik band Jepang, Fear, And Loathing In Las Vegas ditampilkan sebagai soundtrack di sejumlah anime terkenal.

Dan lagu 'Just Awake' yang muncul di serial Hunter X Hunter terdengar layaknya seperti sebuah lagu pesta dansa metal, dengan hadirnya nuansa electornicore dan vokal scream.

2. 'Baribari Saikyou' - Feel So Bad (Jigoku Sensei Nube)

Tanpa kita sadari, di pas bocah dan remaja dulu, generasi milenial udah disuguhkan sama lagu bergenre groove metal di televisi nasional.

Dan semua itu berkat kartun Jigoku Sensei Nube, terutama untuk opening track-nya berjudul Baribari Saikyou yang dibawain band metal Jepang, Feel So Bad.

Baca Juga: Fakta Di Balik Topeng Ikonik Mendiang MF Doom, Ternyata Inspirasinya Bukan Doctor Doom

3. 'What’s Up, People?' - Maximum The Hormone (Death Note)

Halaman Selanjutnya

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x