Obito meninggal ketika sedang menyelamatkan Naruto dan Sasuke dari serangan bertubi-tubi Kaguya. Kala itu, ia rela mati agar kedua masa depan dunia ninja itu bisa hidup. Sebelum dirinya meninggal, ia memberikan kedua mata sharingan-nya kepada Kakashi.