Follow Us

Terjerat Kasus Narkoba Hingga Pembunuhan, Karier 4 Seleb Indonesia ini Hancur Saat Muda

Alvin Bahar - Sabtu, 05 September 2020 | 15:00
Roger Danuarta
instagram @rogerojey

Roger Danuarta

HAI-ONLINE.COM - Jadi seorang selebriti sudah pasti akan selalu jadi sorotan publik.

Sekali ia melakukan kesalahan akan terus diingat oleh publik, bahkan karier yang sudah mereka bangun bisa runtuh dalam sekejap.

Seperti sederet seleb Indonesia berikut ini. karier mereka harus hancur karena kesalahan yang mereka buat di usianya yang masih muda.

Baca Juga: Beragam Spekulasi Nyeleneh Plot Film 'Petualangan Sherina 2' Versi Netizen: Sherina Jadi Wanita Karier, Sadam Kerja di Pabrik

Revaldo

Revaldo atau Fifaldi Surya Permana memiliki karier yang menanjak ketika ia berperan sebagai Bono di 30 Hari Mencari Cinta dan sinetron Ada Apa Dengan Cinta.

Sayangnya, di tahun 2007 ia ditangkap karena kasus narkoba dan kembali masuk jeruji besi pada Juli 2012 karena kasus yang sama.

Karier Revaldo hancur pada usia 25 tahun saat ia masuk jeruji besi.

Lidya Pratiwi

Seleb ini terpaksa “mengakhiri” kariernya dalam dunia hiburan Indonesia setelah ia divonis bersalah dan terlibat dalam pembunuhan Naek Gonggom Hutagalung.

Lidya masuk ke jeruji besi sekitar tahun 2006 dan ia dijatuhi hukuman 11 tahun penjara.

Halaman Selanjutnya

Roger Danuarta
1 2

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest