HAI-Online.com -Seperti yang kita tahu, kebanyakan penjual makanan pasti berinovasi untuk membuat makanan dengan rasa enak, porsi banyak, dan yang paling penting ramah di kantong demi menarik pelanggan.
Namun, ternyata ada beberapa makanan yang dijual dengan harga nggak masuk akal sob, bahkan orang-orang bisa menghabiskan uang hingga Rp 1/2 miliar untuk sekali makan.
Hmm, kira-kira makanan apa aja? Terus bagaimana sih bentuknya?
Dilansir dariThe Richest, berikutHAI udah merangkum buat kalian 6 makanan termahal yang ada di dunia.
6. Louis XIII Pizza
Siapa di antara kalian yang merupakan pecinta pizza sob? Kalau iya, kamu harus coba makanan yang satu ini, Louis XIII pizza yang dibandrol seharga 12.000 dollar US atau sekitar 173 juta rupiah.
Pizza seharga mobil ini dibuat dengan adonan yang telah dipersiapkan 72 jam sebelumnya serta memiliki bahan-bahan dantoppingsepertiaustralian pink salt, tiga jenis kaviar hitam yang direndam dalam sampanye, keju mozarella organik dari kerbau, lobster Norwegia, udang Mediterania, serta serangga Cilento.
Baca Juga: Manchester United Datangkan Bek Termahal di Dunia ke Old Trafford, Harry Maguire
5.The Fortress Stilt Fisherman Indulgence