Keren! Cover Majalah Time Ini Dibuat Dengan 958 Drone, Simak Prosesnya

Sabtu, 02 Juni 2018 | 16:26
https://twitter.com/RaminNasibov

Keren! Cover Majalah Time Ini Dibuat Dengan 958 Drone, Simak Prosesnya

HAI-online.com -Majalah TIME luncurkancover terbarunya minggu ini.

Bekerja sama dengan Intel, TIME menggunakan 958 drone yang diterbangkan di langit California untuk menciptakan logo dan border merah ikonik milik TIME.

Drone-drone milik Intel ini mampu diprogram untuk menciptakan berbagai bentuk dan desain.

Wah, Drone Diusulkan untuk Pakai Plat Nomor. Alasannya Apa, Tuh?

Seperti yangpernah dilakukandalam Winter Olympics baru-baru ini.

Proyek khusus ini juga menjadi kali pertama dalam 95 tahun sejarah publikasinya, cover majalah TIMEmenggunakan gambar yang diambil dari drone.

Untuk melihat bagaimana prosesdibalik pembuatannya, simak video di bawah ini:

Tag

Editor : Rizki Ramadan